Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Halaman Statis di Blogspot


Halaman statis merupakan halaman independent dari sebuah blog, halaman ini sifatnya berdiri sendiri dan tidak terikat waktu, jadi halaman ini tidak akan muncul di homepage, halaman statis biasa digunakan oleh para blogger untuk menaruh postingan yang sifatnya informativ, bisa diedit atau diupdate kapan saja, sifatnya fleksibel mau dihapus maupun ditambah lagi, para blogger sering menempatkan postingan about, disclaimer dan privacy policy, contact Us, dan informasi lain terkait blog ada pada halaman statis blog.

halaman statis di blogger


Perbedaan Halan Statis dan Dinamis

Untuk mengetahui perbedaan halaman statis dan dinamis silahkan sobat lihat uraian perbedaan halaman statis dan dinamis pada info grafis dibawah ini


Perbedaan Halan Statis dan Dinamis


Fungsi Halaman Statis

Halaman statis berfungsi mengelola setiap informasi yang bisa secara fleksibel kita rubah misal, contact us, about, privacy policy, disclaimer, sitemap, maupun informasi apapun yang ingin sobat tampilkan.


Cara Membuat Halaman Statis

Halaman statis atau halaman tetap bisa kita buat dengan cara :


  • Buka akun blogger sobat
  • pada bagian kiri pilih " Halaman "
  • Kemudian klik halaman baru lihat gambar dibawah ini

Cara Membuat Halaman Statis di Blogspot


  • Kemudia isi bagian judul dan compose dengan informasi yang akan sobat buat.
  • Terahir publish

Cara Membuat Halaman Statis di Blogspot

Jika langkah diatas sudah sampai pada publish, maka halaman statis sobat sudah terbuat.